Rabu, 01 Juli 2009

Silabus Tematik Kelas 3 Tema Norma

SILABUS PEMBELAJARAN TEMATIK SD/MI KELAS 3 TEMA: NORMA MASYARAKAT KOMPETENSI DASAR INDIKATOR KEGIATAN PEMBELAJARAN ALOKASI WAKTU SARANA DAN SUMBER PENILAIAN 1 2 3 4 5 6 PKn Mengenal aturan-aturan di lingkungan masyarakat sekitar. • Menjelaskan pengertian norma. • Menceritakan aturan-aturan yang berlaku di lingkungan keluarga. • Mengamati kegiatan sehari-hari di rumah. • Mengidentifikasi contoh-contoh aturan/norma di lingkungan keluarga. • Menceritakan penerapan aturan dalam lingkungan keluarga. 2 minggu  Standar Isi 2006 SD mata pelajaran Agama, IPS, Bahasa Indonesia, Orjaskes, IPA, Matematika, PKn, Seni-Budaya dan Keterampilan  Bahan ajar/buku siswa pembela jaran terpadu dengan pendekatan tematik kelas III.  Buku bahan ajar lain yang relevan untuk Mata pelajaran Agama, IPS, Bhs Indonesia, IPA, PKn Matematika, Seni-Budaya dan Keterampilan dan Orjaskes  Penilaian tingkah laku/pengamatan. Menyebutkan contoh aturan-aturan di lingkungan masyarakat. • Menyebutkan contoh norma-norma di lingkungan masyarakat. • Mengamati pererapan aturan/norma di lingkungan sekitar. • Mengidentifikasi contoh-contoh aturan/norma di lingkungan masyarakat (RT, RW dan Kelurahan/Desa). Melaksanakan aturan-aturan yang berlaku di lingkungan masyarakat. • Menjelaskan pelaksanaan aturan-aturan dalam kehidupan keluarga dan masyarakat. • Mengamati penerapan aturan/norma dalam lingkungan keluarga. • Membedakan penerapan aturan/norma yang berlaku di masyarakat. • Melaksanakan aturan/norma dalam kehidupan keluarga dan masyarakat. Melakukan kerjasama di lingkungan rumah, sekolah dan kelurahan/desa. • Menyebutkan tugas-tugas anak di rumah. • Menyebutkan bentuk kerjasama antar anggota keluarga. • Menceritakan cara melakukan kerjasama di lingkungan keluarga dan di masyarakat. • Mengamati penerapan kerjasama di lingkungan keluarga dan di lingkungan masyarakat sekitar. • Mendeskripsikan cara melakukan kerjasama yang tidak bertentangan dengan norma di lingkungan masyarakat (RT, RW dan Kelurahan/Desa). • Mendiskusikan bentuk, cara, dan perilaku kerjasama di lingkungan keluarga, dan masyarakat sekitar.  Penilaian tingkah laku/pengamatan.  Penilaian unjuk Kerja.  Penilaian sikap dan tingkah laku serta unjuk kerja. BAHASA INDONESIA Mendengarkan Melakukan sesuatu berdasarkan penjelasan secara lisan. • Menjawab pertanyaan sesuai dengan isi teks yang didengarkan. • Menceritakan kembali cerita dengan menggunakan kata-kata sendiri. • Mencatat isi pesan dengan memperhatikan penggunaan ejaan. • Menyampaikan pesan secara lisan kepada orang lain. • Menjelaskan isi teks (100-150 kata). • Mengajukan pertanyaan kepada guru tentang teks. • Mendengarkan cerita dari guru maupun dari teman tentang teks. • Menjawab pertanyaan tentang teks yang didengar. • Menceritakan kembali cerita yang telah didengarnya dengan menggunakan kata-katanya sendiri. • Mendengarkan informasi dari guru tentang suatu pesan. • Menuliskan pesan yang didengar. • Menjelaskan isi pesan kepada orang lain.dengan menggunakan kata-kata sendiri. • Mendengarkan pesan yang disampaikan . • Bertanya jawab tentang isi cerita dalam teks. Buku bahan ajar lain yang relevan untuk Mata pelajaran Agama, IPS, Bhs Indonesia, Seni-Budaya dan Keterampilan, Sains, Matematika dan Orjaskes.  Penilaian tingkah laku/pengamatan.  Penilaian unjuk kerja.  Penilaian sikap dan tingkah laku serta unjuk kerja. Membaca Menjelaskan isi teks (100-150 kata) melalui membaca intensif. • Menjelaskan isi teks (100-150 kata) melalui membaca intensif. • Mendengarkan isi bacaan berdasarkan teks. • Membaca isi teks dengan bacaan dan intonasi yang tepat. • Menjelaskan isi teks sesuai dengan pemahaman sendiri. 1 2 3 4 5 6 Membaca nyaring teks (20-25 kalimat) dengan lafal dan intonasi yang tepat. • Membaca nyaring teks (20-25 kalimat) dengan lafal dan intonasi yg tepat. • Mengajukan pertanyaan tentang teks. • Membaca isi teks. Menulis Menyusun paragraf berdasarkan bahan yang tersedia dengan memperhatikan penggunaan ejaan. • Menulis paragraf berdasarkan bahan yang diterima. • Mengamati kegiatan sehari-hari. • Berdiskusi dengan teman tentang kegiatan sehari-hari. • Menuliskan paragraf kegiatan sehari-hari dengan bahasa sendiri yang mudah dipahami. Penilaian portofolio dan produk. Seni-Budaya dan Keterampilan Rupa: Mengekspresikan diri melalui gambar dekoratif dari motif hias daerah setempat. • Mengelompokkan berbagai jenis bidang, tekstur dan bentuk, melalui gambar dekoratif dari motif hias daerah setempat. • Mengamati berbagai bidang, tekstur, bentuk, ritme. • Mengelompokkan berbagai bidang, tekstur, bentuk, ritme. Penilaian unjuk kerja dan produk. Musik: Menyanyikan lagu daerah dan lagu anak dengan atau tanpa iringan sederhana. • Membedakan tentang menguat dan melemahnya bunyi dengan peragaan gerakan/tepukan. • Membuat gerakan tepukan dengan berbagai jenis suara : keras, lemah dan sedang. IPA/Sains • Mengidentifikasi ciri-ciri kebutuhan makhluk hidup. • Menggolongkan makhluk hidup secara sederhana. • Mengidentifikasi macam-macam kebutuhan manusia. • Membicarakan suatu topik berdasarkan pendengaran atau penglihatan. • Melakukan pengamatan obyek tunggal berdasarkan ciri-ciri fisiknya. • Menceritakan hasil pengamatan secara lisan atau menggunakan gambar. • Menggolongkan makhluk hidup secara sederhana. • Mengamati suasana kelas tentang suatu topik. • Mendengarkan informasi tentang suatu topik . • Berbicara tentang topik yang dibahas. • Mengajukan pertanyaan. • Mengamati berbagai obyek. • Berdiskusi tentang obyek/topik yang diamati. • Bercerita tentang obyek . • Mencari informasi dari nara sumber, buku, atau gambar. • Mendeskripsikan perubahan yang terjadi pada makhluk hidup dan hal-hal yang mempengaruhi pertumbuhan dan perkembangan anak (makanan, kesehatan, rekreasi, istirahat dan olah raga). • Membandingkan beberapa ciri makhluk hidup. • Memberi makna pada hasil pengamatan. • Menggunakan informasi dari hasil pengamatan untuk menjawab pertanyaan. • Menyimak informasi tentang makhluk hidup. • Mengidentifikasi ciri-ciri makhluk hidup. • Mengamati perubahan yang dapat terjadi pada mahluk hidup jika kebutuhannya tidak terpenuhi. 1 2 3 4 5 6 MATEMATIKA Menentukan letak bilangan pada garis bilangan. • Membaca dan menulis lambang bilangan dalam kata-kata dan angka. • Menentukan letak bilangan pada garis bilangan. • Membaca soal. • Menuliskan lambang bilangan dengan kata-kata dan angka. • Mengurutkan bilangan dan menentukan posisinya pada garis bilangan. ORJASKES Mempraktekkan berbagai bentuk latihan untuk meningkatkan otot-otot bahu dan dada secara sederhana serta nilai disiplin. • Melakukan variasi gerak tubuh dalam berbagai bentuk latihan untuk meningkatkan otot bahu dan dada secara sederhana serta nilai-nilai disiplin. • Melakukan gerakan latihan dasar bahu dan dada. • Melakukan gerakan latihan untuk meningkatkan daya tahan.